Pengaruh Media Pembelajaran Audio Visual Berbasis Canva Terhadap Hasil Belajar Siswa Pada Mata Pelajaran IPS
DOI:
https://doi.org/10.56916/bip.v3i2.965Keywords:
Media Pembelajaran Audio Visual, Hasil Belajar, Ilmu Pengetahuan SosialAbstract
Penelitian ini dilatarbelakangi oleh rendahnya hasil belajar siswa kelas IV. Tujuan dari penelitian ini yaitu untuk mengetahui pengaruh media pembelajaran audio visual berbasis canva terhadap hasil belajar siswa sekolah dasar. Metode penelitian yang digunakan adalah kuasi eksperimen dengan menggunakan desain Nonequivalent Control Group Design. Sampel pada penelitian ini yaitu siswa kelas IVA dan siswa kelas IVB SDN Sukaperna I tahun ajaran 2024/2025 dengan subjek penelitian sebanyak 16 siswa kelas eksperimen dan 18 siswa kelas kontrol yang ditentukan melalui pengambilan sampel purposive sampling. Teknik pengumpulan data pada penelitian ini melalui tes kognitif berbentuk pilihan ganda dan uraian. Penelitian ini menggunakan teknik analisis data kuantitatif pada data pretest dan posttest. Hasil analisis menunjukan hasil uji independent sample t-test berupa posttest kelas eksperimen dan kelas kontrol menunjukkan nilai signifikansi (2-tailed) sebesar 0.000 yang mana nilai ini kurang dari 0.05 (sig < 0,05) sehingga Ho ditolak dan Ha diterima. Hal ini berarti bahwa terdapat perbedaan signifikan pada hasil belajar peserta didik antara kelas eksperimen yang diberikan perlakuan media pembelajaran audio visual berbasis canva dan kelas kontrol yang diberikan perlakuan tidak menggunakan media pembelajaran audio visual berbasis canva.
References
Abdurrahman, Jampel, I. N., & Sudatha, I. G. W. (2020). Pengembangan multimedia pembelajaran IPA untuk meningkatkan hasil belajar. Journal of Education Technology, 4(1), 32–45.
Aulia, V., & Wahab, B. A. (2013). Faktor-Faktor Intern Terhadap Hasil Belajar Siswa Pada Pelajaran Ekonomi Di Madrasah Aliyah Al-Qomar. Jurnal Pendidikan Dan Pembelajaran Khatulistiwa (JPPK), 2(4), 1–11.
Dasar, J. P. (2016). Penggunaan Media Audio Visual Terhadap Ketuntasanbelajar Ips Materi Perkembangan Teknologi Produksi, Komunikasi, Dan Transportasi Pada Siswa Kelas Iv Sd Negeri 20 Banda Aceh. Jurnal Pesona Dasar, 3(4), 22–33.
Fauziyyah, N. (2019). Kualitas Soal Pilihan Ganda Penilaian AkhirSemester Mata Pelajaran Matematika. 8, 814–824.
Hayati, R. K., & Utomo, A. C. (2020). Jurnal basicedu. Jurnal Basicedu,. Jurnal Basicedu, 5(5), 3(2), 524–532. https://journal.uii.ac.id/ajie/article/view/971
Hilman, Irfan Febrianti, A., & Aulia, N. (2019). Penggunaan Media Pembelajaran Audio Visual Guna Meningkatkan Hasil Belajar Siswa pada Mata Pelajaran IPS di Sekolah Dasar. Jurnal Pendidikan Universitas Garut, 13(1), 152–157.
Mathematics, A. (2016). Konsep Media Pembelajaran Audio Visual Di Sekolah Dasar. 1–23.
Miftahul Jannah dkk. (2017). Yang Diperoleh Sebesar 9,250 Sedangkan T. 2, 78–91.
Nabilah Bilqis, (2021) PERAN GURU DALAM PENDIDIKAN SEKS UNTUK ANAK USIA DINI DI TAMAN KANAK-KANAK
Negeri, M. S. M. A., & Ajaran, T. T. (2021). Populasi dalam penelitian yaitu seluruh kelas X MIPA SMA Negeri 8 Tasikmalaya Tahun Ajaran 2022/2023 . 2023, 35–50.
Nofiaturrahmah, F. (2015). Pelajaran Ilmu Pengetahuan Sosial untuk MI yang Menyenangkan. Jurnal IAIN Kudus, 1(1), 217–235.
Nurnaningsih,Moh. Arif,Anggita, F. (2022). Volume 02, (2), June 2022 http://ejurnal.pps.ung.ac.id/index.php/dikmas. Pendidikan Masyarakat Dan Pengabdia, 02(23), 539–552.
Pardomuan, R. (2023). Pengaruh Penggunaan Media Video Animasi Pembelajaran Pada Materi Perkembang- Biakan Hewan Terhadap Hasil Belajar Peserta Didik Kelas Vi Sdn 106820 Pancur Batu Tp 2022/2023. 2(2830), 1–8.
Pramesti, K. A. (2022). Pengaruh Media Audiovisual terhadap Pemahaman Konsep IPA Kelas V SDN Cogreg I Kabupaten Tangerang Universitas Pahlawan Tuanku Tambusai. Jurnal Pendidikan Dan Konseling, 4, 5484–5491.
Pramudya, E., Kristin, F., & Anugraheni, I. (2019). Peningkatan Keaktifan Dan Hasil Belajar Ipa Pada Pembelajaran Tematik Menggunakan Pbl. NATURALISTIC : Jurnal Kajian Penelitian Pendidikan Dan Pembelajaran, 3(2), 320–329. https://doi.org/10.35568/naturalistic.v3i2.391
Prasetya, T. I. (2012). Kompetensi Guru Dalam Menyusun Butir Soal Pada Mata Pelajaran Bahasa Jawa Di Sekolah Dasar. Journal of Educational Research and Evaluation, 6(2), 106–112.
Refina, N., Syafrina, A., & Vitoria, L. (2023). Pengaruh Media Audio Visual Terhadap Hasil Belajar Peserta Didik pada Materi Siklus Air di Kelas V SD Negeri 1 Calang Kabupaten Aceh Jaya. Elementary Education Research, 8(1), 70–75.
Resmini, S., Satriani, I., & Rafi, D. M. (2021). Pelatihan Penggunaan Aplikasi Canva Sebagai Media Pembuatan Bahan Ajar Dalam Pembelajaran Bahasa Inggris. Abdimas Siliwangi, 4(2), 335–343. http://dx.doi.org/10.22460/as.v4i2p%25p.6859
Rivki, M., Bachtiar, A. M., Informatika, T., Teknik, F., & Indonesia, U. K. (n.d.-a). No Title. 122, 1–82.
Rivki, M., Bachtiar, A. M., Informatika, T., Teknik, F., & Indonesia, U. K. (n.d.-b). LAPORAN SURVEI KEPUASAN MITRA KERJASAMA POLITEKNIK PENERBANGAN PALEMBANG 112, 1–82.
Riyani, R., Maizora, S., & Hanifah, H. (2017). Uji Validitas Pengembangan Tes Untuk Mengukur Kemampuan Pemahaman Relasional Pada Materi Persamaan Kuadrat Siswa Kelas Viii Smp. Jurnal Penelitian Pembelajaran Matematika Sekolah (JP2MS), 1(1), 60–65. https://doi.org/10.33369/jp2ms.1.1.60-65
Sanaky, M. M. (2021). Analisis Faktor-Faktor Keterlambatan Pada Proyek Pembangunan Gedung Asrama Man 1 Tulehu Maluku Tengah. Jurnal Simetrik, 11(1), 432–439. https://doi.org/10.31959/js.v11i1.615
Sari, D. P. (2014). DIAN PUSPITA SARI 8215108258 Skripsi ini Disusun Sebagai Salah Satu Persyaratan Untuk Memperoleh Gelar Sarjana Ekonomi.
Setiawan, I. S. A. (2020). Pengaruh Status Sosial Ekonomi Dan Perhatian Orangtua Terhadap Hasil Belajar Membaca Al-Qur’an Siswa Di Tpa Desa Banjarejo Kec. Ngariboyo Kab. Magetan Tahun …. http://etheses.iainponorogo.ac.id/id/eprint/10852%0Ahttp://etheses.iainponorogo.ac.id/10852/1/skripsi_210316424_ INTEN SURYANING ARIRIA-1.pdf
Shaza, F. (2017). BAB II Tinjauan Pustaka BAB II TINJAUAN PUSTAKA 2.1. 1–64. Gastronomía Ecuatoriana y Turismo Local., 1(69), 5–24.
Susrianto Indra Putra, E. (2020). IMPLEMENTASI PEMBELAJARAN PENDIDIKAN IPS DI SEKOLAH DASAR (Studi Kasus di Kabupaten Indragiri Hilir Propinsi Riau). Edukasi, 8(1), 32–48. https://doi.org/10.32520/judek.v8i1.1107





